“Dana Darurat, Dana Penyelamat” Dana darurat merupakan dana yang kita gunakan saat kejadian yang benar – benar darurat. Kenapa dana ini penting untuk disiapkan? “Karena memang kita hidup dalam suatu ketidakpastian. Kita tidak pernah tahu atas apa yang akan terjadi suatu hari nanti” Dalam kehidupan sehari – hari, pernahkah anda menemukan seseorang yang kelihatannya […]